Jumat, 08 Mei 2015

Obat untuk vagina gatal

Obat untuk vagina gatal ~ Salah satu penyakit paling mengerikan yang mengintai umat manusia kini adalah penyakit sifilis. Banyaknya orang yang malu, terutama wanita, untuk berkonsultasi ke dokter tentang penyakit ini membuat penyakit ini sulit diberantas secara masal. Tahukah Anda, jika seorang bayi yang baru lahir dapat terinfeksi gonore dari ibunya yang mengidap penyakit sifilis. Cairan ini mengenai menginfeksi mata selama proses persalinan sehingga kedua kelopak matanya mengalami pembengkakan dan bahkan mengeluarkan nanah.

Obat untuk vagina gatal ~  Hal ini bisa menyebabkan kebutaan. Tentu saja perlu pengobatan penyakit sifilis untuk wanita secara khusus agar hal ini tidak terjadi. Namun, sebelum Anda terjangkit dan ribet mengurusi bagaimana pengobatan penyakit sifilis untuk wanita, Ada baiknya kita mengetahui dulu bagaimana gejala-gejala umum yang terjadi ketika seorang wanita terkena penyakit sifilis.

Terdapat empat tahapan atau biasa disebut tingkatan stadium yang terjadi ketika Anda mengidap sifilis diataranya adalah sebagai berikut.

Stadium satu
Obat untuk vagina gatal ~ Pada tahapan ini, di daerah vagina, poros, usus atau mulut akan muncul luka yang kemerahan yang disebut dengan Chancre. Selain itu Chancre juga muncul di tempat Spirochaeta yang masuk ke tubuh seseorang untuk pertama kalinya. Pada stadium ini, akan terjadi juga pembengkakan kelenjar getah bening yang ditemukan.

Stadium dua
Pada stadium dua ini, para penderita biasanya akan mengalami ruam, khususnya di telapak kaki dan tangan. Luka-luka di bibir, mulut, tenggorokan, vagina, dan dubur juga mulai bermunculan dan semakin banyak. Jika Anda mengalami demam dan pegal-pegal, jangan langsung menyimpulkan Anda sedang mengalami gejala flu karena dua gejala itu muncul saat stadium kedua gelaja penyakit sifilis.

Stadium tiga
Di Tahap ini, para penderita akan mengalami Sifilis Laten. Pertanda akan menghilang namun, sebenarnya penyakit sifilis masih bersarang ditubuh Anda bahkan bakterinya pun masih bergerak ke seluruh tubuh. Hal ini biasanya terjadi dalam jangka waktu yang sangat panjang hingga bertahun-tahun.

Stadium empat
Pada tahap ini penyakit sifilis akan disebut dengan Sifilis Tersier jika pada stadium satu hingga tiga tidak mendapat pengobatan. Bakteri akan semakin menyebar dan akan menyebabkan kerusakan pada otak, jantung, batang otank dan tulang.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.